Rabu, 12 Februari 2020

12 FEBRUARI 2020 (VIII)



Kelas : VIII
Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kata kunci : teks persuasi, teks 'Perlunya Memperingati Hari Sumpah Pemuda', topik, kalimat ajakan
kategori :
Bab VII : Berbahasa Persuasif

1. Topik: Peringatan hari Sumpah Pemuda yang jatuh pada setiap tanggal 28 Oktober.
Teks Persuasi : -

2. Topik: Hikmah Sumpah Pemuda adalah semangat persatuan bangsa Indonesia
Teks Persuasi: Dalam menyambut hari sumpah pemuda kamu harus bisa mengambil hikmah yang terkandung di dalamnya
3) Topik: Persatuan adalah modal untuk mencapai Indonesia merdeka
Teks Persuasi: -

4) Topik: Persatuan bangsa diibaratkan sebuah gedung 1 per 1 bagiannya saling mengait sehingga menjadikan gedung itu Kukuh
Teks Persuasi: -

5)Topik: Bagi para pemuda dan pelajar yang kini sering menyandang predikat sebagai generasi penerus bangsa
Teks persuasi:
-Sudah sewajarnya jika pada masa masa sekarang mempelopori semangat persatuan yang dahulu pernah diwujudkan dalam Sumpah Pemuda.
-Jangan sampai api persatuan itu padam lantaran kita tenggelam dalam kemelut perselisihan atau pencernaan dalam menekuni kepentingan pribadi.

6)Topik: Sesungguhnya menghidupkan semangat persatuan dan kekompakan termasuk upaya kita dalam mensyukuri nikmat Allah.
Teks persuasi: Rasa syukur tersebut kita tingkatkan lagi dengan menjalankan berbagai amal kebijakan, terutama dengan mengajak semua generasi muda Indonesia untuk lebih giat beribadah kepada Allah sesuai dengan bidang masing-masing

7) Topik: semoga semangat persatuan yang tercermin dalam Sumpah Pemuda tetap dapat kita warisi
Teks persuasi: semoga semangat persatuan yang tercermin dalam Sumpah Pemuda tetap dapat kita warisi untuk dijadikan modal perjuangan pembela bangsa dan negara.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar